Berita
Selamat Hari Kebangkitan Nasional
MADIUN-Pada tahun ini, Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) jatuh pada Kamis, 20 Mei 2021 Pimpinan beserta Staf Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kota Madiun mengucapkan Selamat Hari Kebangkitan Nasional, 20 Mei 2021. ” Bangkitlah Rasa Persatuan, Kesetuan dan Nasionalisme terhadap Negara Kesatuan Republik Indonesia, Kini saatnya bekerja nyata dan mandiri Read more…