Berita
Senam Bersama Pegawai Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan
MADIUN – Guna meningkatkan kualitas kesehatan jasmani olahraga merupakan kegiatan yang paling effektive untuk mempertahankan keadaan tetap bugar. Ini adalah kegiatan yang mudah, murah dan dapat dilakukan semua orang. sudah menjadi kegiatan rutin bahwa setiap pagi Jumat di Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Kota Madiun sebelum bekerja, melaksanakan Senam Kesegaran Read more…